ERAA (Erajaya Swasembada Tbk) adalah perusahaan yang bergerak di bidang importir, distribusi dan perdagangan ritel perangkat telekomunikasi seperti telepon selular, smartphone dan tablet, Subscriber Identity Module card (SIM Card), voucher isi ulang operator jaringan selular, aksesoris, gadget seperti komputer dan perangkat elektronik. Serta berbagai produk yang terhubungan dengan konektivitas jaringan internet seperti drone, smartphone, smartwatch, dan lainnya. …